Jumat, 13 November 2020

PERATURAN UNTUK WALI SANTRI RQ AL-MUSTAQIM SELAMA KARATINA JILID 17

بسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته
INFORMASI UNTUK SELURUH WALI SANTRI Karantina Tahfizh Jilid 17 Akan segera kita mulai yaitu hari ahad lusa Dan akan berlangsung selama 20 hari. Untuk peraturan bagi wali santri selama karantina: 1. Mohon dipenuhi segala kebutuhan anak kita Masing-masing utk selama karantina (uang belanja, persiapan jajan, lauk tambahan sesuai kesukaan anak) 2. Hendaknya mendukung kegiatan karantina anak2 kita dgn selalu mendoakan disetiap Sholat kita agar Allah memudahkan mereka dalam menghafal QUR'AN yang MULIA ini 3. Waktu jenguk dan telpon adalah 1 kali sepekan yaitu setiap hari Jum'at pagi jam 07.00 sampai 08.20. 4. Utk tdk jenguk dan telpon selain waktu diatas 5. Boleh datang kepondok kapan saja utk memenuhi kebutuhan anak, tapi tdk boleh bertemu dgn anak, kebutuhan anak langsung dititipkan do ustadz yg ada dipondok. 6.boleh telpon ke kesantrian yaitu ustadz sudirman utk menanyakan keadaan dan perkembangan hafalan anak.tapi setiap pekan akan diinfokan tentang HASIL karantina melalui group wali santri atau fb RQ Al-mustaqim. Semoga Allah selalu menjaga dan melindungi serta memberkahi kita dan anak2 kita..Amin Ya Allah Demikian Informasi ini, terima kasih atas kerja sama kita semuanya dalam mensukseskan Karantina Jilid 17 ini. BARAKALLAHU FIINA JAMI'AN والسلام عليكم ورحمة الله وبركاته *TANDA TANGAN* *MUDIR RQ AL-MUSTAQIM*

Kamis, 12 November 2020

CARA DAFTAR SANTRI BARU RQ AL-MUSTAQIM BIMA NTB

Bismillahirrahmanirrahim CARA DAFTAR SANTRI BARU RQ AL-MUSTAQIM BIMA NTB
1. Datang ke RQ Al-mustaqim yang beralamat di Dusun lasepi Talabiu bima NTB. masuk gang pasar baru cabang talabiu, gang yg ada warung makan albarakah..lurus sampai ketemu RQ. (CP: 085337190789) 2. Kekantor RQ menghadap bagian Daftar Santri baru. 3. Isi formulir, surat izin org tua, surat komitmen belajar. 4. Serahkan formulir yg telah diisi beserta berkas yg diperlukan yaitu, foto copy Ijazah terakhir, KK, KTP org Tua dan Akta kelahiran 5. Mengikuti Tes Penempatan kelas (Tes Bacaan Al-qur'an, Tes Hafalan Al-qur'an, Tes Kecerdasan, Tes Wawancara Santri Dan Wali Santri) 6. Lunasi Administrasi yaitu Rp, 1.000.000 (sudah termasuk DRB&beras bulan pertama). 7. Penempatan Kamar dan kelas SEMOGA ALLAH MENJADIKAN GENERASI KITA SEMUA MENJADI GENERASI QUR'AN أللهم آمين يا رب العالمين

Rabu, 11 November 2020

ADIRMAN BIN MAHMUD ASAL DONGGO SANTRI KE-21 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ

SANTRI KE-21 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ 💚💚💚💚💚 Ananda Adirman Bin Mahmud Asal Padende Bumi Pajo Donggo Bima NTB, Umur 15 Tahun...Alhamdulillah tadi pagi Jam 07.30 Hari Rabu Tanggal 11 November 2020, telah selesai menyetor 30 juz.. Semoga Allah memberkahi umur dan ilmunya.. Amin Beliau adalah santri ke-21 yang telah selesai khatam 30 juz adapun 20 santri lainnya adalah 1. Sabirin Bin H. Sulaiman Asli donggo padende ( umur 15 tahun) 2. Syafiurrahman Al-mubarak Bin Afiddin Asli parado (umur 16 tahun) 3.Muhammad Al-gifaris Bin Sami'un Asli Risa (umur 15 Tahun) 4. Muhammad Awaludin Bin Agussalim Asli Tanjung Kota Bima ( umur 14 tahun) 5. Mustaqim Bin Burhan Asli Risa Woha Bima NTB, telah selesai setoran (Khatam) hafalan 30 juz (selama 6 bulan 1 hari). 6. Hadi Susilo Bin Syarifudin Asli Lampung (17 Tahun) 7. Muhammad Haedar Alief , Asli Sila Rato (14 Tahun) 8. Yusuf Bin Budiman, Asli Ncera Belo Bima (14 Tahun) 9. Salman Al-farizi Bin Wassalwa Asli Pemukiman Donggo Bumi Pajo (14 Tahun) 10.Muhammad Al-fariz Bin Jaharudin Asal Desa Kalampa Kec.Woha (15 Tahun) 11.Muhammad Shabran Bin Dahlan Asal Kelurahan Ule Kec.Asa Kota, Usia 13 tahun. 12. Ilham Bin Abbas Asal Padende Desa BumiPajo Kec.Donggo, Usia 15 tahun 13. Maf'ul Khairat Bin Ibrahim Asal Parado Wane, Usia 15 tahun 14. Adam Julfi Bin Mansyur Asal Sila BontoKape, Usia 15 tahun. 15.Ananda Lanang Magribi Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Usia 15 Tahun. 16.Ananda Ahadman Maulana Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Umur 13 Tahun. 17.Ananda Minhajul Muslimin Bin Hafiddin Asal Parado Rato, Umur 13 Tahun 18. Ananda Elegant Muhammad Bin Suherman Asal Monjok-Mataram NTB, Umur 16 Tahun. 19.Ananda Abbas Zabihullah Bin Abdullah Asal BTN Tambana-Bima NTB, Umur 16 Tahun 20. Ananda Muhammad Jihad Sabiluna Bin Ridwan (Abu Ridho) Asal Kedo-Kota Bima NTB, Umur 13 Tahun 🕋🕋🕋🕋🕋 💡Dukung RQ Al-mustaqim💡Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💡Semoga jadi amal jariyah buat kita semua nya 💡 👇👇👇 Hibah dan infaq terbaik anda untuk Pembangunan dan Pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung disalurkan Di 👇👇👇 Rek BNI : 0848860723 a.n Rumah Qur'an Al-mustaqim Rek BRI: 471501024364536 a.n Abd.Kadir *Konfirmasi Transfer:* - WA Abu mu'tashim (085337190789) ☎☎☎☎☎ https://m.facebook.com/story.php?story_fbid=148357603691868&id=100055528879262

Rabu, 02 September 2020

Hukum Dan Mudhorot Memajang Foto Di Rumah atau Di Media Sosial Khususnya Bagi Wanita

Bismillah HUKUM MEMANJANG (MENGGANTUNG) FOTO MAHLUK BERNYAWA Fatwa Syaikh Abdul Aziz bin Baz Soal: Apa hukum memajang foto (manusia) di dinding? Bolehkah memajang foto saudara atau foto ayah atau yang semisal dengan mereka? Jawab: Memajang foto makhluk yang bernyawa di dinding tidak diperbolehkan. Baik itu di rumah, di tempat orang-orang kumpul, di kantor, di jalanan atau di tempat-tempat selain itu. Semuanya merupakan kemungkaran dan termasuk perkara jahiliyah. Rasulullah Shallallahu’alaihi wa sallam bersabda, إنَّ أشدَّ النَّاسِ عذابًا عندَ اللَّهِ يومَ القيامةِ المصوِّرونَ “Orang yang paling keras adzabnya di hari kiamat, di sisi Allah, adalah tukang gambar” (HR. Bukhari dan Muslim). Beliau juga bersabda, إن أصحاب هذه الصور يعذبون يوم القيامة ويقال لهم أحيوا ما خلقتم “Sesungguhnya pemilik gambar-gambar (makhluk bernyawa) ini akan diadzab di hari kiamat dan diperintahkan kepada mereka untuk menghidupkan gambar yang mereka buat” (HR. Bukhari dan Muslim). Dan Ali radhiallahu’anhu pernah diutus ke suatu daerah, dan di antara yang dipesankan Rasulullah kepada beliau adalah sebagai berikut. لا تدع صورة إلا طمستها ولا قبرا مشرفا إلا سويت “Jangan engkau biarkan gambar makhluk bernyawa kecuali engkau rusak, dan jangan biarkan ada kuburan yang ditinggikan kecuali engkau ratakan” (HR. Muslim). Nabi shallallahu’alaihi wa sallam juga melarang ada gambar di dalam rumah dan melarang membuatnya. Maka wajib untuk menyingkirkannya dan tidak boleh memajangnya. Ketika di rumah ‘A`isyah, Rasulullah pernah melihat ada gambar di tirai. Beliau pun berubah wajahnya (karena tidak menyukainya) dan merobeknya. Ini menunjukkan bahwasanya tidak diperbolehkan memajang gambar di rumah. Baik itu gambar raja, gambar sahabat dan teman, gambar para ahli ibadah, gambar para ulama, gambar burung, gambar hewan atau lainnya. Semuanya tidak boleh. Semua gambar makhluk bernyawa tidak diperbolehkan. Demikian juga memajangnya di dinding, di meja-meja, semuanya tidak diperbolehkan. Tidak boleh meniru orang-orang yang biasa melakukan hal tersebut. Dan wajib bagi para pemimpin kaum Muslimin, para ulama kaum Muslimin, serta seluruh kaum Muslimin secara umum, untuk meninggalkan perbuatan dan menjauhinya. Dalam rangka menaati Allah dan Rasul-Nya shallallahu’alaihi wa sallam, dan mengamalkan syariat Allah dalam hal ini. Allahul musta’an. Sumber: Tautan Baca juga: Hukum Menggambar Makhluk BernyawaPenyakit ‘Ain Melalui Foto dan VideoHukum Nazhor Melalui Foto Fatwa Syaikh Muhammad bin Shalih Al Utsaimin Soal: Apa hukum memajang foto di dinding? Jawab: Memajang foto di dinding hukumnya haram, terlebih lagi ukurannya besar. Walaupun foto yang dipajang tersebut hanya sebagian badan dan kepala, (tetap tidak dibolehkan). Hal ini karena terlihat jelas adanya itikad ingin mengagungkan orang yang ada di foto tersebut. Perbuatan ini adalah awal munculnya kesyirikan dan ghulu sebagaimana yang disebutkan oleh Ibnu Abbas radhiallahu’anhu mengenai berhala kaum Nabi Nuh yang mereka sembah. أنها كانت أسماء رجال صالحين صوروا صورهم ليتذكروا العبادة، ثم طال عليهم الأمد فعبدوهم “Sesungguhnya sesembahan-sesembahan tersebut awalnya adalah para orang-orang shalih yang digambar oleh orang-orang sebagai pengingat mereka untuk beribadah. Lalu berlalulah waktu yang lama hingga akhirnya mereka menyembah gambar-gambar tersebut” Beliau juga mengatakan, “memajang foto kenangan hukumnya terlarang. Karena Nabi shallallahu’alaihi wa sallam mengabarkan bahwa malaikat -yang dimaksud adalah malaikat rahmat- tidak akan masuk rumah yang terdapat gambar. Ini menunjukkan bahwa memajang gambar di rumah itu terlarang.” BAHAYA MEMAJANG FOTO DI MEDIA SOSIAL BAGI PEREMPUAN Di pembahasan sebelumnya Sudah dibahas hukum memajang foto secara umum, sekarang Kita akan membahas mudhorot atau bahaya bagi wanita dalam memajang foto dirumah atau dimedia sosial 1. Menimbulkan fitnah bagi laki laki.setiap lelaki yang memandang foto itu Akan terkena fitnah, menimbulkan hasrat yang menjatuhkan mereka pada zina Mata minimal. 2. Menimbulkan penyakit ain...jika seorang melihat foto tersebut kemudian ia kagum berlebih lebihan, maka akan menjadikan mudhorot bagi wanita yg punya foto tersebut yaitu terkena penyakit ain 3. Menimbulkan kejahatan. Kejahatan disini bisa berbentuk kejahatan pikiran juga kejahatan moral. Ma'adzallah 4. Menimbulkan dosa jariyah. Jika Lupa kata sandi fb khususnya sedangkan dlm fb itu Sudah banyak foto foto maka akan Susah dihapus. Atau kejadianya meninggal misalnya, maka fb tersebut tdk ada yg tau paswordnya maka akan menjadikan dosa jariyah jika dilihat oleh org..Na'udzu billah Beberapa mudhorot memajang foto dirumah 1. Menjadikan malaikat tidak mau masuk kedalam rumah yg ada fotonya, berdasarkan hadits ibunda aisyah radhiyallaha diatas (H.R Muslim Nomor 5642) 2. Menjadikan Kita terus ingat dengan masa lalu, sehingga setan akan mudah menggiring kepada mengingkari takdir seperti perkataan seseorg : aiih, andaikan kamu belum meninggal....dan ungkapan ungkapan lain. Sehingga kadang membawa pada kesedihan yang mendalam dan berkepanjangan SEMOGA ALLAH MELINDUNGI KITA SEMUA DAN SELURUH GENERASI KITA DAN KAUM MUSLIMIN SECARA UMUM...AMIN Istifadah: عن عَائِشَةَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهَا قالت: قَدِمَ رَسُولُ اللهِ ﷺ مِنْ سَفَرٍ وَقَدْ سَتَرْتُ بِقِرَامٍ لِي عَلَى سَهْوَةٍ لِي (وَعَلَّقْتُهُ عَلَى بَابِهَا) فِيهَا تَمَاثِيلُ (فِيهِ الْخَيْل ذَوَات الْأَجْنِحَة) فَلَمَّا رَآهُ رَسُولُ اللَّهِ ﷺ هَتَكَهُ وَقَالَ أَشَدُّ النَّاسِ عَذَابًا يَوْمَ الْقِيَامَةِ الَّذِينَ يُضَاهُونَ بِخَلْقِ اللَّهِ (يُقَالُ لَهُمْ أَحْيُوا مَا خَلَقْتُمْ) قَالَتْ فَجَعَلْنَاهُ وِسَادَةً أَوْ وِسَادَتَيْنِ (فَلَمْ يَعِبْ ذَلِكَ عَلَىَّ Dari ‘Aisyah ra ia berkata: Rasulullah saw pulang dari safar dan saya menutupi sebuah ruangan kecil (pada pintunya) dengan korden yang ada gambarnya (kuda bersayap). Ketika Rasulullah saw melihatnya beliau mencabutnya sambil berkata: “Manusia yang paling keras siksanya pada hari kiamat adalah orang-orang yang menandingi ciptaan Allah (akan dikatakan kepada mereka: hidupkan apa yang kalian buat!).” ‘Aisyah berkata: “Maka kami menjadikannya satu atau dua bantal hamparan (dan beliau tidak menyalahkannya).” (Shahih al-Bukhari bab ma wuthi`a minat-tashawir no. 5954, 5955, 5957 dan Shahih Muslim bab la tadkhulul-mala`ikat baitan no. 5642, 5645) KETERANGAN: IBUNDA KITA AISYA RADDHIYALLAHU ANHA, MEMBUAT KAIN MENJADI SARUNG BANTAL ITU SETELAH DISOBEK..ARTINYA: GAMBAR ITU SUDAH TERPOTONG ATAU TERBELAH... JADI, TIDAK BISA KITA JADIKAN DALIL BOLEHNYA PAJANG FOTO DIRUMAH.

Minggu, 30 Agustus 2020

Sya'ir Mudir RQ Al-mustaqim, Ayo Didik Generasi Menjadi Generasi Qur'an

MEMILIKI ANAK YANG HAFAL QUR'AN ITU INDAH
 
Orang tua sudah saatnya menyadari 
Kuatkan jiwa generasi juga diri 
Dengan aqidah dan adab didasari 
Ayo kesini semua itu kami beri Disini 

mereka dididik untuk mandiri 
Mereka disini tidak sendiri 
Banyak teman yang bersamanya setiap hari 
Mereka dibina agar menjadi bagai matahari 

Generasi yang datang kemari 
Akan dididik setiap hari 
Orang tuanya terus dikabari 
Perkembangan yang menyenangkan sanubari 

Apalagi yang kita cari 
Ayo ke RQ Al-mustaqim dan segera kemari 
Didunia bahagia di akhirat mukamu berseri-seri 
Mereka persembahkan mahkota emas dikemudian hari 

SEMOGA ALLAH MENGARUNIAI KITA ANAK-ANAK YANG HAFAL QURAN SEHINGGA KITA DIPAKAIKAN MAHKOTA EMAS OLEH ALLAH AZZA WA JALLA DIAKHIRAT KELAK..AMIN YA ALLAH 

 *PenaAzzira*

Rabu, 26 Agustus 2020

Cara Sholat Bagi Wanita Haid Atau Nifas Sedangkan Ia Dalam Keadaan Sakit

*Pertanyaa:* Bismillah Kak mau tanya. Pas sakit kebetulan lg haid. Nah selese haid itu masih terbaring sakit, trus bagaimana mandi besar saya ? Tidak berani mandi apalagi keramas, lalu bagaimana solat saya ? *JAWABAN* بسم الله الرحمن الرحيم Ketika mengalami kondisi semacam ini, Allah perintahkan untuk mengganti kewajiban wudhu dan mandi besar dengan tayamum, dalilnya adalah Firman Allah Azza wa jallah يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِذَا قُمْتُمْ إِلَى الصَّلَاةِ فَاغْسِلُوا وُجُوهَكُمْ وَأَيْدِيَكُمْ إِلَى الْمَرَافِقِ وَامْسَحُوا بِرُءُوسِكُمْ وَأَرْجُلَكُمْ إِلَى الْكَعْبَيْنِ وَإِنْ كُنْتُمْ جُنُبًا فَاطَّهَّرُوا وَإِنْ كُنْتُمْ مَرْضَى أَوْ عَلَى سَفَرٍ أَوْ جَاءَ أَحَدٌ مِنْكُمْ مِنَ الْغَائِطِ أَوْ لَامَسْتُمُ النِّسَاءَ فَلَمْ تَجِدُوا مَاءً فَتَيَمَّمُوا صَعِيدًا طَيِّبًا فَامْسَحُوا بِوُجُوهِكُمْ وَأَيْدِيكُمْ مِنْهُ Artinya: Hai orang-orang yang beriman, apabila kamu hendak mengerjakan shalat, maka wudhulah: basuhlah mukamu dan tanganmu sampai siku, dan usaplah kepalamu dan basuh kakimu sampai kedua mata kaki, dan jika kamu junub maka mandilah, dan jika kamu sakit atau dalam perjalanan atau kembali dari tempat buang air atau berhubungan badan dengan wanita, lalu kamu tidak mendapatkan air, maka bertayammumlah dengan tanah yang suci; usaplah mukamu dan tanganmu dengan tanah itu.. (QS. Al-Maidah: 6) Jadi, dua keadaan yang menyebabkan seseorang tidak memungkinkan menggunakan air, a. Karena sakit b. Karena tidak menjumpai air ketika safar Maka, dalam dua keadaan ini diperintahkan utk tayamum ketika mandi besar atau ketika berwudhu'. *Pesan Kami* 1. SHOLAT ADALAH KEWAJIBAN YANG TIDAK BOLEH DITINGGALKAN DALAM KEADAAN APAPUN, BAHKAN DALAM KEADAAN KOMA SEKALIPUN. JIKA KITA TIDAK SEMPAT SHOLAT KARENA KOMA, PINGSAN ATAU MABUK MAKA KITA WAJIB MENGGANTI SHOLAT ITU SEBERAPA KALI YANG KITA TINGGHALKAN. 2. PARA WANITA HENDAKNYA SELALU JUJUR PADA ALLAH TENTANG BATAS AKHIR HAID ATAU NIFASNYA, JIKA SUDAH BERSIH DALAM SATU WAKTU SHOLAT SEKALIPUN WAKTU SHOLAT ITU TINGGAL SISA 1 MENIT MAKA SHOLAT YANG PADA WAKTU ITU WAJIB DILAKSANAKAN. contoh: seorang wanita selesai haid 1 menit sebelum sholat asar masuk, maka segera mandi kemudian lakukan sholat dzhuhur dulu sebagai badal baru sholat asar, sekalipun mandi bersihnya dilakukan ketika sholat asar sudah masuk. 3. Ketika sedang sakit maka sholat bisa dilakukan dengan cara jama'qosar (dzuhur digabung dengan ashar dengan cara dilaksanakan dua raka'at-dua raka'at dan Sholat Magrib digabung dengan sholat isya' dengan cara dilakukan 3 raka'at dua raka'at). BARAKALLAHU FIIKUM SEMOGA ALLAH SELALU MENJAGA KAUM MUSLIMAT DIMANAPUN MEREKA BERADA...ALLAHUMMA AMIN

Minggu, 09 Agustus 2020

SEMANGATLAH MENGHAFAL QUR'AN

Kenapa sebagian saudara-saudara kita wahai ikhwah? sesuatu yang jauh dari pikiran mereka adalah Menghafal Qur'an, padahal hafal Qur'an itu memiliki posisi yang tinggi. sampai sebagian ulama Ahli Hadits beristimbath ( berdalil ) dengan Hafits Rasulullah Shollallahu Alaihi wa sallam: 

يُقَالُ لِصَاحِبِ الْقُرْآنِ اقْرَأْ وَارْتَقِ وَرَتِّلْ كَمَا كُنْتَ تُرَتِّلُ فِى الدُّنْيَا فَإِنَّ مَنْزِلَكَ عِنْدَ آخِرِ آيَةٍ تَقْرَؤُهَا 
Artinya: Dikatakan kepada orang yang membaca (menghafalkan) al-Qur’an nanti, ‘Bacalah dan naiklah serta tartillah sebagaimana engkau di dunia mentartilnya! Karena kedudukanmu adalah pada akhir ayat yang engkau baca (hafal).” (1)

Sesungguhnya Satu-satunya manusia diakhirat nanti yang dimana pada saat itu berhenti semua amalannya kecuali dia, berhenti semua kebaikan manusia kecuali dia yaitu dia yang menghafal Qur'an, Karena Allah mengatakan kepadanya : " Iqra' wartaqi " dia adalah satu-satunya yang dikhususkan kebaikan diakhirat nanti.

Al-qur'an wahai ikhwah, akan selalu bersama didunia dan di akhirat dengan orang yang beriman yang menghafalnya. seorang yang dikatakan kepadanya " Iqra' wartaqi " jika kita teliti ketika ia hidup didunia dulu, dia selalu mengikat dirinya dengan Al-qur'an, Oleh karena itu Al-qur'an tidak akan meninggalkannya di hari kiamat, di angkat derajatnya oleh Al-qur'an.

__________________________
(1) Hadits ini diriwayatkan oleh imam Abu Daud dalam Sunannya no. 1464 dan imam Tirmidzi dalam sunan at-Tirmidzi, no. 2914, dan Ibnu Hibbân no. 1790 dari jalan ‘Âshim bin Abi  Najûd dari Zurrin dari Abdullah bin ‘Amru secara marfu’. Imam at-Tirmidzi menyatakan, “Hadits hasan shahih.” dan adz-Dzahabai berkata, “Shahih.” Syaikh al-Albani rahimahullah menghukuminya dengan hadits yang hasan karena para ulama berbeda pendapat tentang tentang ‘Âshim bin Abi an-Najûd. Syaikh al-Albani rahimahullah sendiri dalam Silsilah Ahâdîts ash-Shahîhah menyampaikan jalan periwayatan lainnya selain dari ‘Âshim bin Abi an-Najûd ini dan dari hadits Abu Sa’id al-Khudri Radhiyallahu anhu sehingga beliau rahimahullah menyimpulkan bahwa haditsnya adalah shahîh. Lihat Silsilah Ahâdîts ash-Shahîhah 5/281 dan 6/793.

INFORMASI LIBUR BULANAN (Agustus) SANTRI RQ AL-MUSTAQIM BIMA NTB

INFORMASI LIBUR BULANAN (Agustus) SANTRI  RQ AL-MUSTAQIM BIMA NTB
🍏🍏🍏🍏🍏
Di informasikan kepada  seluruh  wali  Santri Bahwa libur bulanan untuk bulan Agustus ini  jatuh pada hari Jum'at Tanggal 07 Agustus 2020 setelah Jum'at sampai  hari ahad Tanggal 09 Agustus 2020  jam 09.00  Pagi. 

✍✍✍✍✍
Santri  tidak diperbolehkan pulang  sendiri. ..oleh  karena  itu. .mohon  kepada  seluruh  wali  Santri  utk  menjemput  anak kita masing-masing, Sholat Jum'at bersama di RQ
📚📚📚📚📚
Syukron  jazilan  atas  maklumat  dan  kerjasama  kita  semuanya. ..Hayyakumullah

CATATAN
5 Tugas Pokok Santri kita selama liburan, Di mohon kepada seluruh orang tua/wali santri untuk membantu anak anaknya utk menunaikan seluruh tugas ini :

1. Sholat  Jama'ah  di masjid  lima kali  sehari  semalam
2. Tugas azan atau imam  dan Ceramah / isi KULTUM
3. Silaturrahim  dengan  keluarga  besar  dari pihak bapak  dan dari pihak ibu,  sebisa  dan semampu  yang  bisa dijangkau
4. Mengajar dan membimbing  keluarga untuk ngaji dan shalat  terutama  adik  adik  mereka  di rumah
5. Berbakti  pada kedua orang  tua

JIKA ADA ANAK ANAK  KITA YANG  MALAS  ATAU ABAI MELAKSANAKAN  TUGAS  TUGAS  DIATAS. ..MOHON  DILAPORKAN  KEPADA BAGIAN KESANTRIAN  KETIKA  MEREKA  DIANTAR  KEMBALI  KE PONDOK. ..

KETERANGAN PENTING:
1. KETIKA SANTRI KEMBALI KEPONDOK MOHON DIANTAR OLEH ORANG TUA/WALI, TERIMA KASIH  ATAS  KERJA  SAMA  ANTUM  SEMUA  DALAM  MENDIDIK  ANAK  ANAK  DAN GENERASI  KITA  INI.
2. MOHON DIKONTROL AGAR TIDAK MAIN HP DAN NONTON TV SELAMA DIRUMAH

SEMOGA  ALLAH  MENJADIKAN  MEREKA  ANAK ANAK  YANG  SHOLEH  UNTUK  KITA  SEMUA...AMIN

Jumat, 31 Juli 2020

SANTRI KE-20 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ, MUHAMMAD JIHAD SABILUNA ASAL KOTA BIMA

SANTRI KE-20 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ

💚💚💚💚💚
BUAH KARANTINA JILID 15, Hari Ke 32
💚💚💚💚💚
Ananda Muhammad Jihad Sabiluna  Bin  Ridwan (Abu Ridho) Asal Kedo-Kota Bima NTB, Umur 13 Tahun...Alhamdulillah Kemarin Ba'da Isya' Jam 20.30 Hari Kamis  Malam Jum'at Tanggal 30 Juli 2020, telah selesai menyetor 30 juz.. Semoga Allah memberkahi umur dan ilmunya.. Amin

Tepat hari ahad Tanggal 10 juni 2019 jam 10.00 pagi beliau tiba di RQ kita yang tercinta, maka Alhamdulillah Dalam waktu satu tahun satu bulan beliau berhasil Menyetor 30 JUZ.

Beliau adalah santri ke-20 yang telah selesai khatam 30 juz

adapun 19 santri lainnya adalah
1. Sabirin Bin H. Sulaiman Asli donggo padende ( umur 15 tahun)

2. Syafiurrahman Al-mubarak Bin Afiddin Asli parado (umur 16 tahun)

3.Muhammad Al-gifaris Bin Sami'un Asli Risa (umur 15 Tahun)

4. Muhammad Awaludin Bin Agussalim Asli Tanjung Kota Bima ( umur 14 tahun)

5. Mustaqim Bin Burhan Asli Risa Woha Bima NTB, telah selesai setoran (Khatam) hafalan 30 juz (selama 6 bulan 1 hari).

6. Hadi Susilo Bin Syarifudin  Asli Lampung  (17 Tahun)

7. Muhammad  Haedar  Alief , Asli  Sila Rato  (14 Tahun)

8. Yusuf Bin Budiman, Asli Ncera Belo  Bima  (14 Tahun)

9. Salman  Al-farizi  Bin Wassalwa  Asli  Pemukiman  Donggo  Bumi  Pajo (14 Tahun)

10.Muhammad Al-fariz Bin Jaharudin  Asal Desa Kalampa  Kec.Woha (15 Tahun)

11.Muhammad Shabran  Bin Dahlan Asal Kelurahan Ule Kec.Asa Kota, Usia 13 tahun.

12. Ilham  Bin Abbas Asal Padende Desa BumiPajo Kec.Donggo, Usia 15 tahun

13. Maf'ul Khairat Bin Ibrahim Asal Parado Wane, Usia 15 tahun

14. Adam Julfi Bin Mansyur Asal Sila BontoKape, Usia 15 tahun.

15.Ananda Lanang Magribi Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Usia 15 Tahun.

16.Ananda Ahadman Maulana Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Umur 13 Tahun.

17.Ananda Minhajul Muslimin Bin Hafiddin Asal Parado Rato, Umur 13 Tahun

18. Ananda Elegant Muhammad Bin Suherman Asal Monjok-Mataram NTB, Umur 16 Tahun.

19.Ananda Abbas Zabihullah Bin Abdullah Asal BTN Tambana-Bima NTB, Umur 16 Tahun

🕋🕋🕋🕋🕋
💡Dukung RQ Al-mustaqim💡Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💡Semoga jadi amal jariyah buat kita semua nya 💡
👇👇👇
Hibah dan infaq terbaik anda untuk Pembangunan dan Pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇
Rek BNI : 0848860723
a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim
Rek BRI:   471501024364536
a.n  Abd.Kadir
*Konfirmasi Transfer:*
- WA Abu mu'tashim (085337190789)
☎☎☎☎☎

Senin, 20 Juli 2020

SANTRI KE-19 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ, ABBAS ZABIHULLAH ASAL KOTA BIMA

SANTRI KE-19 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ

SANTRI AJAIB (2)
💚💚💚💚💚
BUAH KARANTINA JILID 15, Hari Ke 22
💚💚💚💚💚
Ananda Abbas Zabihullah Bin Abdullah Asal BTN Tambana-Bima NTB, Umur 16 Tahun...Alhamdulillah Tadi Ba'da Dzuhur Jam 13.00 Hari Senin Tanggal 20 Juli 2020, telah selesai menyetor 30 juz.. Semoga Allah memberkahi umur dan ilmunya.. Amin

Beliau adalah Santri Istifadah yang datang muroja'ah di RQ sambil menunggu Aktif belajar di pondoknya Ulul Albab - Sukoharjo Solo. Karena masalah Corona, maka belum bisa datang utk memulai pelajaran bersama santri baru lainya di pondok tersebu. Oleh karena itu beliau menggunakan waktunya utk datang muroja'ah di RQ...
Tepat hari Senin Tanggal 08 juni 2020 jam 07.30 pagi beliau tiba di RQ kita yang tercinta, maka Alhamdulillah Dalam waktu 44 hari beliau berhasil muroja'ah dan Ujian 30 JUZ.

Beliau adalah santri ke-19 yang telah selesai khatam 30 juz

adapun 18 santri lainnya adalah
1. Sabirin Bin H. Sulaiman Asli donggo padende ( umur 15 tahun)

2. Syafiurrahman Al-mubarak Bin Afiddin Asli parado (umur 16 tahun)

3.Muhammad Al-gifaris Bin Sami'un Asli Risa (umur 15 Tahun)

4. Muhammad Awaludin Bin Agussalim Asli Tanjung Kota Bima ( umur 14 tahun)

5. Mustaqim Bin Burhan Asli Risa Woha Bima NTB, telah selesai setoran (Khatam) hafalan 30 juz (selama 6 bulan 1 hari).

6. Hadi Susilo Bin Syarifudin  Asli Lampung  (17 Tahun)

7. Muhammad  Haedar  Alief , Asli  Sila Rato  (14 Tahun)

8. Yusuf Bin Budiman, Asli Ncera Belo  Bima  (14 Tahun)

9. Salman  Al-farizi  Bin Wassalwa  Asli  Pemukiman  Donggo  Bumi  Pajo (14 Tahun)

10.Muhammad Al-fariz Bin Jaharudin  Asal Desa Kalampa  Kec.Woha (15 Tahun)

11.Muhammad Shabran  Bin Dahlan Asal Kelurahan Ule Kec.Asa Kota, Usia 13 tahun.

12. Ilham  Bin Abbas Asal Padende Desa BumiPajo Kec.Donggo, Usia 15 tahun

13. Maf'ul Khairat Bin Ibrahim Asal Parado Wane, Usia 15 tahun

14. Adam Julfi Bin Mansyur Asal Sila BontoKape, Usia 15 tahun.

15.Ananda Lanang Magribi Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Usia 15 Tahun.

16.Ananda Ahadman Maulana Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Umur 13 Tahun.

17.Ananda Minhajul Muslimin Bin Hafiddin Asal Parado Rato, Umur 13 Tahun

18. Ananda Elegant Muhammad Bin Suherman Asal Monjok-Mataram NTB, Umur 16 Tahun.

🕋🕋🕋🕋🕋
💡Dukung RQ Al-mustaqim💡Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💡Semoga jadi amal jariyah buat kita semua nya 💡
👇👇👇
Hibah dan infaq terbaik anda untuk Pembangunan dan Pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇
Rek BNI : 0848860723
a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim
Rek BRI:   471501024364536
a.n  Abd.Kadir
*Konfirmasi Transfer:*
- WA Abu mu'tashim (085337190789)
☎☎☎☎☎

Jumat, 17 Juli 2020

SANTRI KE-18 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ

SANTRI KE-18 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ
💚💚💚💚💚
BUAH KARANTINA JILID 15, Hari Ke 18
💚💚💚💚💚
Ananda Elegant Muhammad Bin Suherman Asal Monjok-Mataram NTB, Umur 16 Tahun...Alhamdulillah Tadi Jam 21.08 Hari Jum'at Tanggal 17 Juli 2020, telah selesai menyetor 30 juz.. Semoga Allah memberkahi umur dan ilmunya.. Amin

Beliau adalah Santri Istifadah yang datang muroja'ah di RQ sambil menunggu Aktif belajar di pondoknya Wahid Hasyim- Jogja. Karena masalah Corona, maka beliau menggunakan waktunya utk datang muroja'ah di RQ...

Beliau adalah santri ke-18 yang telah selesai khatam 30 juz

adapun 16 santri lainnya adalah
1. Sabirin Bin H. Sulaiman Asli donggo padende ( umur 15 tahun)

2. Syafiurrahman Al-mubarak Bin Afiddin Asli parado (umur 16 tahun)

3.Muhammad Al-gifaris Bin Sami'un Asli Risa (umur 15 Tahun)

4. Muhammad Awaludin Bin Agussalim Asli Tanjung Kota Bima ( umur 14 tahun)

5. Mustaqim Bin Burhan Asli Risa Woha Bima NTB, telah selesai setoran (Khatam) hafalan 30 juz (selama 6 bulan 1 hari).

6. Hadi Susilo Bin Syarifudin  Asli Lampung  (17 Tahun)

7. Muhammad  Haedar  Alief , Asli  Sila Rato  (14 Tahun)

8. Yusuf Bin Budiman, Asli Ncera Belo  Bima  (14 Tahun)

9. Salman  Al-farizi  Bin Wassalwa  Asli  Pemukiman  Donggo  Bumi  Pajo (14 Tahun)

10.Muhammad Al-fariz Bin Jaharudin  Asal Desa Kalampa  Kec.Woha (15 Tahun)

11.Muhammad Shabran  Bin Dahlan Asal Kelurahan Ule Kec.Asa Kota, Usia 13 tahun.

12. Ilham  Bin Abbas Asal Padende Desa BumiPajo Kec.Donggo, Usia 15 tahun

13. Maf'ul Khairat Bin Ibrahim Asal Parado Wane, Usia 15 tahun

14. Adam Julfi Bin Mansyur Asal Sila BontoKape, Usia 15 tahun.

15.Ananda Lanang Magribi Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Usia 15 Tahun.

16.Ananda Ahadman Maulana Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Umur 13 Tahun.

17.Ananda Minhajul Muslimin Bin Hafiddin Asal Parado Rato, Umur 13 Tahun

🕋🕋🕋🕋🕋
💡Dukung RQ Al-mustaqim💡Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💡Semoga jadi amal jariyah buat kita semua nya 💡
👇👇👇
Hibah dan infaq terbaik anda untuk Pembangunan dan Pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇
Rek BNI : 0848860723
a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim
Rek BRI:   471501024364536
a.n  Abd.Kadir
*Konfirmasi Transfer:*
- WA Abu mu'tashim (085337190789)
☎☎☎☎☎

Kamis, 16 Juli 2020

SANTRI KE-17 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ

SANTRI KE-17 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ
💚💚💚💚💚
BUAH KARANTINA JILID 15, Hari Ke 17
💚💚💚💚💚
Ananda Minhajul Muslimin Bin Hafiddin Asal Parado Rato, Umur 13 Tahun...Alhamdulillah Tadi Pagi Jam 10.00 Hari Kamis Tanggal 16 Juli 2020, telah selesai menyetor 30 juz.. Semoga Allah memberkahi umur dan ilmunya.. Amin

Beliau adalah santri ke-17 yang telah selesai khatam 30 juz

adapun 16 santri lainnya adalah
1. Sabirin Bin H. Sulaiman Asli donggo padende ( umur 15 tahun)

2. Syafiurrahman Al-mubarak Bin Afiddin Asli parado (umur 16 tahun)

3.Muhammad Al-gifaris Bin Sami'un Asli Risa (umur 15 Tahun)

4. Muhammad Awaludin Bin Agussalim Asli Tanjung Kota Bima ( umur 14 tahun)

5. Mustaqim Bin Burhan Asli Risa Woha Bima NTB, telah selesai setoran (Khatam) hafalan 30 juz (selama 6 bulan 1 hari).

6. Hadi Susilo Bin Syarifudin  Asli Lampung  (17 Tahun)

7. Muhammad  Haedar  Alief , Asli  Sila Rato  (14 Tahun)

8. Yusuf Bin Budiman, Asli Ncera Belo  Bima  (14 Tahun)

9. Salman  Al-farizi  Bin Wassalwa  Asli  Pemukiman  Donggo  Bumi  Pajo (14 Tahun)

10.Muhammad Al-fariz Bin Jaharudin  Asal Desa Kalampa  Kec.Woha (15 Tahun)

11.Muhammad Shabran  Bin Dahlan Asal Kelurahan Ule Kec.Asa Kota, Usia 13 tahun.

12. Ilham  Bin Abbas Asal Padende Desa BumiPajo Kec.Donggo, Usia 15 tahun

13. Maf'ul Khairat Bin Ibrahim Asal Parado Wane, Usia 15 tahun

14. Adam Julfi Bin Mansyur Asal Sila BontoKape, Usia 15 tahun.

15.Ananda Lanang Magribi Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Usia 15 Tahun.

16.Ananda Ahadman Maulana Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Umur 13 Tahun... 

🕋🕋🕋🕋🕋
💡Dukung RQ Al-mustaqim💡Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💡Semoga jadi amal jariyah buat kita semua nya 💡
👇👇👇
Hibah dan infaq terbaik anda untuk Pembangunan dan Pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇
Rek BNI : 0848860723
a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim
Rek BRI:   471501024364536
a.n  Abd.Kadir
*Konfirmasi Transfer:*
- WA Abu mu'tashim (085337190789)
☎☎☎☎☎

Minggu, 28 Juni 2020

HASIL RAPAT WALI SANTRI RQ AL-MUSTAQIMBIMA, TAHUN AJARAN BARU 2020/2021, 28 JUNI 2020.














HASIL RAPAT WALI SANTRI RQ AL-MUSTAQIM, HARI SENIN 28 JUNI 2020 JAM 09.00 SAMPAI SELESAI  UNDUH FILE

Kamis, 25 Juni 2020

Santri Ke-16 Yang telah Khatam 30 Juz, Ahadman Maulana Asal Rabakodo

SANTRI KE-16 YANG TELAH SELESAI MENYETOR 30 JUZ

Ananda Ahadman Maulana Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Umur 13 Tahun... Alhamdulillah Tadi Sore Jam 16.30 Hari Kamis Tanggal 25 Juni 2020, telah selesai menyetor 30 juz.. Semoga Allah memberkahi umur dan ilmunya.. Amin

Beliau adalah santri ke-16 yang telah selesai khatam 30 juz

adapun 15 santri lainnya adalah
1. Sabirin Bin H. Sulaiman Asli donggo padende ( umur 15 tahun)

2. Syafiurrahman Al-mubarak Bin Afiddin Asli parado (umur 16 tahun)

3.Muhammad Al-gifaris Bin Sami'un Asli Risa (umur 15 Tahun)

4. Muhammad Awaludin Bin Agussalim Asli Tanjung Kota Bima ( umur 14 tahun)

5. Mustaqim Bin Burhan Asli Risa Woha Bima NTB, telah selesai setoran (Khatam) hafalan 30 juz (selama 6 bulan 1 hari).

6. Hadi Susilo Bin Syarifudin  Asli Lampung  (17 Tahun)

7. Muhammad  Haedar  Alief , Asli  Sila Rato  (14 Tahun)

8. Yusuf Bin Budiman, Asli Ncera Belo  Bima  (14 Tahun)

9. Salman  Al-farizi  Bin Wassalwa  Asli  Pemukiman  Donggo  Bumi  Pajo (14 Tahun)

10.Muhammad Al-fariz Bin Jaharudin  Asal Desa Kalampa  Kec.Woha (15 Tahun)

11.Muhammad Shabran  Bin Dahlan Asal Kelurahan Ule Kec.Asa Kota, Usia 13 tahun.

12. Ilham  Bin Abbas Asal Padende Desa BumiPajo Kec.Donggo, Usia 15 tahun

13. Maf'ul Khairat Bin Ibrahim Asal Parado Wane, Usia 15 tahun

14. Adam Julfi Bin Mansyur Asal Sila BontoKape, Usia 15 tahun.

15.Ananda Lanang Magribi Bin Abu Winata, Asal Rabakodo, Usia 15 Tahun.
🕋🕋🕋🕋🕋🕋
💡Dukung RQ Al-mustaqim💡Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💡Semoga jadi amal jariyah buat kita semua nya 💡
👇👇👇
Hibah dan infaq terbaik anda untuk Pembangunan dan Pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇

Rek BNI : 0848860723
a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim
Rek BRI:   471501024364536
a.n  Abdul kadir
*Konfirmasi Transfer:*
- WA Abu mu'tashim (085337190789)
☎☎☎☎☎

Rabu, 24 Juni 2020

PROGRAM-PROGRAM ISTIMEWA RQ AL-MUSTAQIM

PROGRAM-PROGRAM ISTIMEWA RQ AL-MUSTAQIM
💚💛💜💚💛💜
Rumah Qur'an Al-mustaqim memiliki ciri khas, dan itu terpotret dalam program-program istimewahnya.

Adapun program-program Istimewah Rumah Qur'an Al-mustaqim Bima adalah sebagai berikut:
1. Karantina Tahfizh 100 hari dalam setahun
2. Safari Da'wah minimal 1 kali dalam dua bulan dan Safari Ramadhan 20 hari dalam setiap Ramadhan.
3. Musabaqah Hifzhul Qur'an (MHQ)
4. Kaderisasi dan Pengabdian bagi Santri yang sudah di wisuda, didalamnya tersimpan hikmah yang sangat besar bagi calon alumni
- Praktek mengajar (menjadi guru)
- praktek khutbah
- praktek menjadi ustadz Tahfizh
- memantapkan hafalan 12 juz utk meraih ijazah tahfizh dari RQ Al-mustaqim
5. Menghafal Kitab Arba'in Nawawi dan 100 hadits dari kitab Umdatul Ahkam
6. menghafal minimal 3000 mufrodat bahasa arab, untuk menjadi modal dalam cakap bahasa arab.
7. Usbu'u Allughoh ( pekan Bahasa)
8. Muhadhoroh kubro ( lomba ceramah 3 bahasa : Arab, Indonesia dan Bima )

MUHAMMAD REIHAN ASAL SILA SONDOSIA, SANTRI KE TIGA DARI SANTRI BARU YANG TELAH BERHASIL UJIAN JUZ 30

SANTRI KETIGA DARI SANTRI BARU YANG TELAH SUKSES UJIAN JUZ 30
💚💚💚💚💚
Selamat Kepada Ananda Muhammad Reihan Bin Abdul Haris Asal Sila Bontokape telah berhasil Ujian Juz 30.
Semoga Allah selalu memberikan keikhlasan dan keistiqomahan dalam menghafal juz-juz selanjutnya.
Maka sangat berbahagialah orang tua yang memiliki anak yang menghafal Qur'an.

Semoga kita semua dikaruniai anak anak yang menghafal dan mengamalkan Qur'an yang mulia ini..Allahumma Amin
💚💛💜💚💛💜
semoga Allah selalu memberi kekuatan kepada generasi Qur'an ini....dikaruniai keikhlasan dan keistiqomahan dalam menghafal dan muroja'ah Al-Quran yang mulia ini...

Semoga Allah menjadikan seluruh SANTRI menjadi anak anak yang akan menghadiahkan Mahkota Emas kepada orang tua mereka dihari kiamat kelak

BERBAHAGIALAH ANTUM SEMUA YANG MEMILIKI  ANAK ANAK DI RUMAH QUR'AN AL-MUSTAQIM INI...SEMOGA ALLAH MENJAGA ANTUM SEMUA DIRUMAH...

JANGAN BERSEDIH DENGAN PERPISAHAN ANTUM SEMUA DENGAN ANAK-ANAK ANTUM DISINI....MEREKA DISINI SELALU BERUSAHA MENGHAFAL QUR'AN AGAR BISA MEMBERI SYAFAAT BAGI ANTUM SEMUA DIAKHIRAT KELAK.

💚💚💚💚💚💚
SEMOGA ALLAH MENJADIKAN INI SEBAGAI AMAL JARIYAH YANG AKAN SELALU MENGALIRKAN PAHALA UNTUK KITA SEMUANYA... BARAKALLAHU FIIKUM...
💚💚💚💚💚
Dukung RQ Al-mustaqim💖Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💖Semoga jadi amal jariyah buat kita semuanya

🕋🕋🕋🕋🕋
Hibah dan infaq terbaik anda  Untuk perkembangan dan pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇
Rek BNI : 0848860723 a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim Rek BRI:   471501024364536 a.n  Abdul kadir *Konfirmasi Transfer:* - WA Abu mu'utashim (085337190789)
☎☎☎☎☎
https://rqalmustaqim.blogspot.com/2020/06/alexander-alif-asal-sila-sondosia.html?m=1

ALEXANDER ALIF ASAL SILA SONDOSIA, SANTRI BARU RQ AL-MUSTAQIM TELAH BERHASIL UJIAN JUZ 30

SANTRI KEDUA DARI DARI SANTRI BARU YANG TELAH SUKSES UJIAN JUZ 30
💚💚💚💚💚
Selamat Kepada Ananda Alexander Alif Bin Taufiqur Rahmansyah Asal Sila Sondosia telah berhasil Ujian Juz 30.
Semoga Allah selalu memberikan keikhlasan dan keistiqomahan dalam menghafal juz-juz selanjutnya.
Maka sangat berbahagialah orang tua yang memiliki anak yang menghafal Qur'an.

Semoga kita semua dikaruniai anak anak yang menghafal dan mengamalkan Qur'an yang mulia ini..Allahumma Amin
💚💛💜💚💛💜
semoga Allah selalu memberi kekuatan kepada generasi Qur'an ini....dikaruniai keikhlasan dan keistiqomahan dalam menghafal dan muroja'ah Al-Quran yang mulia ini...

Semoga Allah menjadikan seluruh SANTRI menjadi anak anak yang akan menghadiahkan Mahkota Emas kepada orang tua mereka dihari kiamat kelak

BERBAHAGIALAH ANTUM SEMUA YANG MEMILIKI  ANAK ANAK DI RUMAH QUR'AN AL-MUSTAQIM INI...SEMOGA ALLAH MENJAGA ANTUM SEMUA DIRUMAH...

JANGAN BERSEDIH DENGAN PERPISAHAN ANTUM SEMUA DENGAN ANAK-ANAK ANTUM DISINI....MEREKA DISINI SELALU BERUSAHA MENGHAFAL QUR'AN AGAR BISA MEMBERI SYAFAAT BAGI ANTUM SEMUA DIAKHIRAT KELAK.

💚💚💚💚💚💚
SEMOGA ALLAH MENJADIKAN INI SEBAGAI AMAL JARIYAH YANG AKAN SELALU MENGALIRKAN PAHALA UNTUK KITA SEMUANYA... BARAKALLAHU FIIKUM...
💚💚💚💚💚
Dukung RQ Al-mustaqim💖Mencetak generasi Huffadzhul Qur'an 💖Semoga jadi amal jariyah buat kita semuanya

🕋🕋🕋🕋🕋
Hibah dan infaq terbaik anda  Untuk perkembangan dan pengembangan RQ Al-mustaqim bisa langsung  disalurkan Di
👇👇👇
Rek BNI : 0848860723 a.n  Rumah Qur'an  Al-mustaqim Rek BRI:   471501024364536 a.n  Abdul kadir *Konfirmasi Transfer:* - WA Abu mu'tvashim (085337190789)
☎☎☎☎☎

Info Libur Bulanan Santri Bulan Ini: Tanggal 26 Juni 2020 Jam 14.00 Siang SampaI 28 Juni 2020 Jam 07.00 Pagi

INFORMASI LIBUR BULANAN  SANTRI  RQ AL-MUSTAQIM
🍏🍏🍏🍏🍏
Di informasikan kepada  seluruh  wali  Santri Bahwa liburan  bulan  ini  jatuh pada hari Jum'at Tanggal 26 Juni 2020 setelah Jum'at sampai  hari ahad Tanggal 28 Juni 2020  jam 07.00  Pagi. 

✍✍✍✍✍
Santri  tidak diperbolehkan pulang  sendiri. ..oleh  karena  itu. .mohon  kepada  seluruh  wali  Santri  utk  menjemput  anak kita masing-masing, Sholat Jum'at bersama di RQ
📚📚📚📚📚
Syukron  jazilan  atas  maklumat  dan  kerjasama  kita  semuanya. ..Hayyakumullah

CATATAN
Tugas santri kita selama liburan, Di mohon kepada seluruh orang tua/wali santri untuk membantu anak anaknya utk menunaikan seluruh tugas ini :

1. Sholat  Jama'ah  di masjid  lima kali  sehari  semalam

2. Tugas azan atau imam  dan Ceramah / isi KULTUM

3. Silaturrahim  dengan  keluarga  besar  dari pihak pabak  dan dari pihak ibu,  sebisa  dan semampu  yang  bisa dijangkau

4. Mengajar dan membimbing  keluarga untuk ngaji dan shalat  terutama  adik  adik  mereka  di rumah

5. Berbakti  pada kedua orang  tua

6. Menulis nasab dari jalur ibu dan dari jalur bapak, minimal sampai kakeknya bapak. dilengkapi dengan anak anak dan cucu cucu dari semua cabang dalam silsilah keturunan yg ada secara rinci...( TOLONG TUGAS INI AGAR TIDAK DIABAIKAN OLEH ORANG TUA WALI SANTRI )

JIKA ADA ANAK ANAK  KITA YANG  MALAS  ATAU ABAI MELAKSANAKAN  TUGAS  TUGAS  DIATAS. ..MOHON  DILAPORKAN  KEPADA BAGIAN KESANTRIAN  KETIKA  MEREKA  DIANTAR  KEMBALI  KE PONDOK. ..

KETERANGAN PENTING:
KETIKA SANTRI KEMBALI KEPONDOK MOHON DIANTAR OLEH ORANG TUA/WALI SEKALIGUS IKUT RAPAT WALI SANTRI YANG AKAN DIADAKAN HARI AHAD TGL 28 JUNI 2020 JAM 08.00 PAGI SAMPAI SELESAI

TERIMA KASIH  ATAS  KERJA  SAMA  ANTUM  SEMUA  DALAM  MENDIDIK  ANAK  ANAK  DAN GENERASI  KITA  INI. ...SEMOGA  ALLAH  MENJADIKAN  MEREKA  ANAK ANAK  YANG  SHOLEH  UNTUK  KITA  SEMUA...AMIN